Melatih kreativitas dan kecakapan oleh guru untuk anak. Kreativitas menjadi penentu perkembangan peradaban manusia. Semua produk yang kita pakai saat ini sesungguhnya merupakan hasil kreativitas. Kreativitas menjadi solusi bagi kesulitan-kesulitan yang kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari. Kreativitas merupakan tingkatan tertinggi dalam proses berpikir manusia. Demikian pentingnya Kreativita…
100 IDE UNTUK GURU: MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN BERPIKIR merupakan kumpulan 100 aktivitas belajar yang dapat membantu anak mengembangkan keterampilan berpikir yang lebih kreatif, analitis, serta fleksibel. Dalam dunia yang kian dinamis, tuntutan tinggi tidak hanya dilimpahkan kepada para murid saja. Para guru pun dituntut untuk dapat berkiprah secara lebih solutif dan inovatif dalam mendidik dan…
Tidak hanya baku, bahasa adalah sesuatu yang dinamis dan berkembang, termasuk bahasa Indonesia yang terbuka terhadap perkembangan zaman. Dengan keterbukaan tersebut maka banyak sekali kaidah dan istilah yang baru. Oleh karena itu, buku ini diharapkan mampu meningkatkan pemahaman yang lebih terhadap bahasa Indonesia